Di tulis Oleh:Alinoka Minggu, 22 September 2013

Tips mengatasi instal blocked di mobile android


Cara Mengatasi Install Blocked Di Android
Error saat instal aplikasi di android
Sering kali para pengguna android mengalami permasalahan tidak bisa instal aplikasi secara manual ( tidak melalui Market Google Play
di smartphonenya. Dan post kali ini saya terinspirasi dari teman saya yang tidak bisa menginstal game di Hpnya karna game tersebut bukan berasal dari market/google play
Untuk cara mengatasinya agan-agan bisa liat screenshoot dibawah ini
__________________________________

Cara  Settingnya:
1.           Masuk ke setting
2.        pilih application
3.         pilih unknown sources
4.        kalo ada pertanyaan pilih Ok

Kenapa pihak android mengadakan pengaturan seperti ini ?
Mungkin dikarna untuk antisipasi mengatasi terjadinya kerusakan pada OS karna sembarangan instal aplikasi, aplikasi yang di instalpun tidak jelas atau banyak bajakan jelas aman atau tidaknya dan bisa saja aplikasi yang kita instal berupa trojan atau malwere yang berdampak negatif bagi System. System handphone yang di gunakan ok  mungkin Cuma segitu penjelasan yang di alami alinoka dan alinokapun sudah membuktikan sendiri dan hasil positif sukses !!
Semoga bermanfaat dan semoga sahabt blogger dapat memahami…
Jika kurang paham bisa contak di Email: alinliebk@gmail.com



Post by: Alinoka
jam. 07.11 Minggu, 22 September 2013
1. Nama : Alinoka
2. Alamat: Banjar Patroman
3. No Telphone: Klik di sini
4. Respon: Komentar
5. Menu: Artikel ini

Posting Komentar